September 26, 2017

Spesifikasi dan harga lengkap Samsung Galaxy s8 saat ini

samsung galaxy s8


Caridi.net - Samsung Galaxy s8 adalah salah satu hp android terbaik di dunia saat ini , dengan desain yang sangat berbeda dengan hp android lainnya dan fitur-fitur unggulan yang belum mampu dikejar para pesaingnya menjadi salah satu keunggulan hp ini . Walaupun hp android ini di patok dengan harga yang Fantastis namun tetap laku keras di pasaran .

Apa sih yang membuat Samsung galaxy s8 menjadi idaman para pengguna smartphone??

jawabannya banyak guys ,,

Desain samsung galaxy s8

DESAIN SAMSUNG GALAXY S8

samsung galaxy s8 mempunyai desain yang sangat mewah , dengan desain depan dan belakang yang dibuat sedikit lengkungan membuat tampilannya semakin menarik dan pastinya nyaman untuk di genggam .

warna samsung s8

WARNA SAMSUNG S8

warna yang dihadirkan samsung galaxy s8 terlihat natural dan menyatu dengan baik dalam bodi tersebut ,, efek dari warna natural ini membuat tampilan dari samsung s8 menjadi sangat elegan dan mempunyai daya tarik yang sangat menawan buat siapapun yang melihatnya .





KAMERA SAMSUNG S8

Samsung s8 menghadirkan sebuah kamera yang sangat menawan dan tidak diragukan lagi kejernihannya ,, kalau kamera hp android lain biasanya terlihat sempurna ketika digunakan di ruangan ataupun di luar ruangan yang cukup dengan cahaya tapi akan sedikit mengecewakan jika cahaya kurang maka hasil potonya pun tidak sesuai dengan keinginan . Beda dengan samsung galaxy s8 , kameranya akan tetap terlihat sempurna walaupun di ruangan tersebut dengan cahaya yang kurang terang .


Spesifikasi lengkap samsung galaxy s8

UMUM
Tanggal rilisMaret 2017
Dimensi (mm)148.90 x 68.10 x 8.00
Berat (g)155.00
Kapasitas baterai (mAh)3000
Baterai dilepasTidak
WarnaMidnight Black, Orchid Grey, Arctic Silver, Coral Blue, Maple Gold


TAMPILAN
Ukuran layar (inci)5.80
Layar sentuhiya
Resolusi1440x2960 ​​piksel
Pixel per inci (PPI)570
PERANGKAT KERAS
Prosesor1.9GHz okta-core
RAM4 GB
Memori internal64 GB
Memori eksternaliya
Memori eksternal hingga 256 GB
KAMERA
Kamera belakang12 megapixel
Flashiya
Kamera depan8 megapixel
PERANGKAT LUNAK
Sistem operasiAndroid 7.0 Nougat
KONEKTIVITAS
Wifiiya
Standar Wi-Fi didukung802.11 a / b / g / n / ac
GPSiya
Bluetoothiya
NFCiya
InframerahTidak
USB OTGTidak
Headphone3.5 mm
FMTidak
Jumlah SIM1
SIM 1
GSM / CDMAGSM
3Giya
4G / LTEiya


SENSOR
Kompas / Magnetometeriya
Sensor jarakiya
Accelerometeriya
Sensor cahayaiya
Giroskopiya
BarometerTidak
Sensor temperaturTidak

HARGA SAMSUNG GALAXY S8

Untuk harga samsung galaxy s8 di indonesia saat ini di kisaran 8,5 juta samapai 10 jt .

Tidak ada komentar:

Populer Nih Gan Minggu Ini